Rabu, 01 November 2017

Makalah kelompok 6

CHRISTMAS GO ROUND

Makalah ini disusun untuk memenuhi Ujian Praktik 
mata pelajaran TIK, Bahasa Indonesia dan Mulok PI





Anggota Kelompok :
1. Aloysius Reynaldo D.H.     12 BHS 1/01
2. Benedicta Puella                 12 BHS 1/04
3. Bryan Jefferson                   12 BHS 1/05
4.Florentina F.K.                     12 BHS 1/10



SMA SANTA MARIA SURABAYA
JL. RAYA DARMO 49 SURABAYA
TAHUN 2017
---------------------------------------------------------------------------------

KATA PENGANTAR


        Puji Tuhan kami haturkan kehadapan Allah atas selesainya makalah Ujian Praktik gabungan tiga mata pelajaran TIK, Bahasa Indonesia dan Mulok KWU. Makalah ini kami susun kerja bersama anggota TIM dengan tugas yang berbeda-beda. Penyelesain makalah memerlukan bimbingan dari berbagai pihak terutama kepada guru pembina. Karena itu kami menyampaikan terimakasih sebesar-besarnya kepada:
1. Bapak Ruslan, M.Kom, sebagai guru TIK telah membimbing penulisan program serta Flowcart    
    program yang dilampirakan.
2. Bapak F.X. Rudy Prasetya,SS.,M.Med.Kom, selaku guru Bahasa Indonesia telah membimbing
    penulisan makalah Ujian Praktik  ini
3. Bapak drs. I Ketut Samudra,ST.,M.Pd. selaku guru Mulok KWU telah membimbing pembuatan
    proyek maket Rumag Massa Depan Helipad.
Makalah ini masih jauh dari sempurna sehingga perlu masukan yang membangun dari pembaca dan pembina. Sehingga nanti menjadi makalah yang berkualitas dan bermanfaat untuk pengembangan ilmu pengetahuan.
DAFTAR ISI

Halaman Sampul ...................................................................................................................   i
Kata Pengantar    ....................................................................................................................  ii
Daftar Isi             .....................................................................................................................  iii

BAB I PENDAHULUAN
A. Latar Belakang  .................................................................................................................   1
B. Rumusan Masalah ..............................................................................................................  1
C. Tujuan Manfaat
D. Batasan istilah

BAB II KAJIAN PUSTAKA
A. Christmas Go Round
B. Mikrokontroller
D. Bahasa Pemrograman

BAB III PERENCANAAN PEMBUATAN PROYEK
A. Christmas Go Round
B. Alat dan Bahan
C. Bod Diagram Pryoek
D. Cara Kerja Proyek Umum

BAB IV ANALISIS DATA PROYEK
A. Spesifikasi Maket
B. Kinerja Proyek
C. Flowcart Program
D. Lampiran Program TurboC++ Versi Arduino

BAB V KESIMPULAN
A. Kesimpulan


BAB I
PENDAHULUAN

A. Latar Belakang
         Pada saat liburan datang, orang – orang akan menghabiskan waktunya untuk berpergian dan bersenang-senang. Melepas kesibukan dak pekerjaannya. Pergi berlibur untuk bersantai bersama teman maupun keluarga. Taman bermain menjadi salah satu tujuan liburan. Menghabiskan waktu untuk menaiki setiap wahana yang ada. Komedi putar menjadi wahana yang banyak digemari. Mulai dari anak kecil sampai orang dewasa.
B. Rumusan Masalah
         Rumusan masalah secara umum adalah:
"Bagaimana merancang Christmas Go Round, disamping sebagai permainan yang termasuk tua (klasik)?"
Rumusan umum di atas diuraikan menjadi beberapa masalah secara khusus:
1. Bagaimana bentuk komedi putar berupa maket?
2. Bagaimana merancang fondasi terutama kelistrikkanya?
3. Bagaimana sistem pengendalian komedi putar dengan sistem komputer?

C. Tujuan dan Manfaat

1. Tujuan: Membangun bentuk komedi putar yang menarik
2, Manfaat: Komedi putar berupa maket dapat dimanfaatkan sebagai contoh permainan saat hari natal

D. Batasan Istilah

Komedi putar  artinya permainan yang terdapat tunggangan yang berputar searah jarum jam atau tidak searah jarum jam, yang biasa dimainkan atau dinaiki oleh anak-anak di taman bermain sebagai hiburan.


BAB II 
KAJIAN PUSTAKA
A. Christmas Go Round
     Kata Christmas mempunyai arti Mass of Christ yang kemudian disingkat menjadi Christ-Mass. Versi yang lebih pendek lagi Xmas pertama kali dipakai di Eropa pada tahun 1500-an, berasal dari abjad Yunani, X adalah huruf pertama dari Xristos (Kristus) juga X merepresentasikan salib, jadilah "X-Mass".Christmas dirayakan orang-orang diberbagai belahan bumi pada tanggal 25 Desember, tetapi sebenarnya Yesus tidaklah lahir pada 25 Desember.  Kaisar Romawi pada waktu itu, Aurelian, memproklamirkan tanggal itu sebagai "Natalis Solis Invicti", perayaan kelahiran matahari yang perkasa. Pada tahun 320M Paus Julius I menyatakan tanggal 25 Desember sebagai tanggal resmi kelahiran Yesus. (Jonathan Goeij)
    Go Round diambil dari nama wahana di taman bermain yaitu Merry Go Round. Merry Go Round (komedi putar) adalah sejenis atraksi kuda – kudaan yang bisa dinaiki dan berputar dalam sebuah platform besar. Biasanya pada saat pemutaran diiringi dengan musik. (Wikipedia)
.

B. Mikrocontroller
C. Kerangka Konsep Berpikir 
BAB III
PERENCANAAN PEMBUATAN PROYEK
A. Christmas Go Round
          Christmas Go Round merupakan maket berbentuk permainan komedi putar yang biasanya terdapat di taman bermain. Komedi putar ini mengambil tema natal. Maket ini terdiri dari fondasi dasar, mainan berbentuk rusa, dan atap kerucut, disertai dengan lampu natal bernuansa merah dan hijau.

B. Alat dan Bahan
1. Mekanik Proyek
    a.Triplek, Karton
    b.Lem, cat,isolasi 
    c. Kain flanel
    e. Akssesoris
2. Elektronika
   a. Mikrokontroller Arduino
   b. Led dan Resistor
   c. Sensor dan Speaker
   d. Kabel, timah solder, solder

C. Bog Diagram Proyek
   Gambar diagram blok antara komponen-komponen proyek termasuk rangkaian elektronika
kelistrikannya. Atau foto maket atau proyek




D. Cara Kerja Proyek Umum
        Saat memainkan komedi putar ini, nyalakan saklar yang terletak di bagian samping fondasi dasar Christmas Go Round. Setelah dinyalakan, komedi putar akan menyalakan lampu dan memutar permainan rusa – rusanya.

BAB IV
ANALISIS DATA PROYEK
A. Spesifikasi Maket 
Spesifikasi maket Christmas Go Round dirancang dengan ukuran kecil:
       Luas area : 30x40 cm
       Diameter: 20x20 cm
       Perbandingan Maket dan Real: 1:1000
       Tinggi bangunan: 25 cm
Spesifikasi Bahan
       Alas Triplek 30x40 cm tebal 0.5 cm
       Bahan tiang diameter 1 cm
       Lem tembak
Spesifikasi Alat Listrik
       Mikontroller Type Atmega328
       Lampu LED, 1/4 watt, 2 volt
       Resistor Gip 1/2 watt nilai 220 Ohm
       Kabel nja engkel ukuran kecil serabut (warna merah, hitam, biru, kuning dan hijau)
       Timah ukuran 40x60
       Tombol push on

B. Kinerja Proyek
Kelebihan Proyek
Christmas Go Round ini memiliki tema yang beda dari Merry Go Round yang lainnya. Proyek ini memiliki banyak aksesoris yang memperindah tampilan proyek dan lebih menarik dari Merry Go Round lainnya.
Kelemahan Proyek
Pengguna bisa merasa bosan karena fitur yang ada tidak banyak. Merry Go Round hanya berputar-putar saja dengan satu lagu yang diulang-ulang juga, begitu juga dengan Christmas Go Round.
C. Flowcart Program



D. Lampiran Program TurboC++ Versi Arduino
    Tuliskan program C++ yang diupload ke memori chip Arduino  dan penjelasaan program dibelakang tanda //

  int speakerPin = 2;

int length = 26;
char notes[] = "eeeeeeegcde fffffeeeeddedg";
int beats[] = { 1, 1, 2, 1, 1, 2, 1, 1, 1, 1, 4, 1, 1, 1, 1, 1, 1, 1, 1, 1, 1, 1, 1, 1, 2, 2};

int tempo = 300;
void playTone(int tone, int duration) {
  for (long i = 0; i < duration * 1000L; i += tone * 2) {
    digitalWrite(speakerPin, HIGH);
    delayMicroseconds(tone);
    digitalWrite(speakerPin, LOW);
    delayMicroseconds(tone);
  }
}
void playNote(char note, int duration) {
  char names[] = { 'c', 'd', 'e', 'f', 'g', 'a', 'b', 'C' };
  int tones[] = { 1915, 1700, 1519, 1432, 1275, 1136, 1014, 956 };
 
  // play the tone corresponding to the note name
  for (int i = 0; i < 8; i++) {
    if (names[i] == note) {
      playTone(tones[i], duration);
    }
  }
}
void setup() {
  pinMode(speakerPin, OUTPUT);
}
void loop() {
  for (int i = 0; i < length; i++) {
    if (notes[i] == ' ') {
      delay(beats[i] * tempo); // rest
    } else {
      playNote(notes[i], beats[i] * tempo);
    }
   
    // pause between notes
    delay(tempo / 2);
  }
}
boolean t = true;
int i = 12;
void setup()
{
  pinMode(12,OUTPUT);
  pinMode(11,OUTPUT);
  pinMode(10,OUTPUT);
  pinMode(9,OUTPUT);
  pinMode(8,OUTPUT);
  pinMode(7,OUTPUT);
  pinMode(6,OUTPUT);
  pinMode(5,OUTPUT);
  pinMode(4,OUTPUT);
}


void loop()
{
  digitalWrite(i,HIGH);
  delay(50);
  digitalWrite(i,LOW);
  if(t == true)
  {
    i = i - 1;
  }
  else
  {
   i = i + 1;
}
if(i < 5)
{
i = 6;
t = false;
}
if(i > 12)
{
i = 11;
t = true;
}


}



BAB V
KESIMPULAN
A. Kesimpulan
        Berdasarkan uraian BAB I sampai BAB IV dapat diberikan kesimpulan bahwa Christmas Go Round bisa menjadi permainan dan hiasan yang mengingatkan kita terhadap hari natal. Christmas Go Round juga bisa menjadi hadiah natal yang tepat untuk anak – anak, orang dewasa, bahkan lansia.
B. Kesan Saran
 Kesan
             Melalui kerja sama dengan sesama anggota kelompok dapat membangun rasa persaudaraan dan pertemanan yang lebih akrab sehingga satu sama lain dapat saling mengenal dan menumbuhkan toleransi akan keunikan serta kebinekaaan karakter sesama.
Saran
            Ke depan sistem pujian praktik yang berkolaborasi ini dapat ditingkatkan tidak hanya 3 mata pelajaran tetapi bisa berkolaborasi dengan mata pelajaran lain seperti Bahasa Asing dan bahkan  seni budaya. Sehingga efisiensi waktu dan tenaga siswa dan guru lebih efektif. Penggunaan properti lebih dikembangkan sehingga proyek sejenis lebih berdaya guna tepat sararan.


                                                                      DAFTAR PUSTAKA
Andy,Dkk, 2015. Sistem pemrogram Pascal, C++ dan Asembly. Pt. Erlangga Surabaya, Halalaman
                      12 sd 25. Jakarta

Nuh.M. 2000. Komponen Elektronika Aktif Pasif untuk Rangkaian Elektronika Sederhana, PT 
                       Gramedia, Halaman 5 sd 12. Surabaya.

Samudra, 2016. Mikrokontroller Atmega823, Materi TIK Kelas 12 SMA Santa Maria Surabaya,
                    MGMP Kota Surabaya

____________,2017. Teknik Pembuatan Maket Rumah Karton. https://maket.blogspot.com.  

                        Google.com, di akses Rabu,18 juli 2017. 12.50.50